Minggu, 15 Agustus 2010

Scan Document To Word

Salam IT teman-teman sekalian..
Setelah sebelumnya saya sharing tentang "Lupa Password FB" sekarang saya akan sharing tentang bagaimana caranya untuk men-Scan ddokumen-dokumen kantor atau pun tugas-tugas kampus ke dalam format Word sehingga dapat di-edit.

Untuk melakukan itu tentu dibutuhkan sebuah Scanner, selain itu juga dibutuhkan software untuk mengolah hasil scan tersebut. Saya menggunakan sebuah software bernama Presto! PageManager Pro 8.20.

 Cara pemakaiannya ::
  1. cukup scan terlebih dahulu (dalam format *.jpg) lembaran dokumen yang ingin di edit, 
  2. kemudian jalankan program Presto! PageManager Pro 8.20
  3. browse file hasil scan dokumen tersebut
  4. seleksi file-file yang ingin di-convert ke dalam format Word (bisa juga format Excell, Power Point, dll)
  5. lalu klik icon Word yang berada pada tool bar yang ada di bawah.
  6. tunggu saja dan dokumen yang di-scan tadi sudah dapat di edit di Ms. Word. (otomatis terbuka)
Untuk Softwarenya dapat di download di sini
Untuk ekstrak softwarenya dapat menggunakan 7-zip atau Izarc

Sekian dulu sharing dari saya, semoga bermanfaat.
Thomas Marsetyo G.S. - "I Share Coz I Care"

0 komentar:

Posting Komentar

 
Copyright © TomZQuad BloG. All rights reserved.
Blogger template created by Templates Block | Start My Salary
Designed by Santhosh